Manajemen Konflik Dan Pengambilan Keputusan Dalam Lembaga Pendidikan

Kerangka Makalah:
BAB  I PENDAHULUAN
A.     Latar Belakang
Konflik merupakan sesuatu yang tidak dapat dihindarkan dalam kehidupan. Bahkan sepanjang kehidupan, manusia senantiasa dihadapkan dan bergelut dengan konflik. Demikian halnya dengan kehidupan dalam lembaga pendidikan, anggota lembaga pendidikan senantiasa dihadapkan pada konflik. Perubahan atau inovasi baru sangat rentang menimbulkan konflik, apalagi jika tidak disertai pemahaman yang memadai terhadap ide-ide yang berkembang…dst.
B.     Rumusan Masalah
BAB II PEMBAHASAN
A. Manajemen Konflik
B.  Bentuk- Bentuk Konflik dalam  Lembaga Pendidikan
C. Pengambilan Keputusan  dalam Lembaga Pendidikan

BAB III PENUTUP
Kesimpulan

DAFTAR PUSTAKA